GBP/USD
Laporan terakhir Marvin King memberikan sinyal positif akan perkembangan pertumbuhan ekonomi inggris dimana data dari sektor jasa mengalami peningkatan pada bulan april,yang dipengaruhi oleh pertumbuhan pada bisnis yang baru.
Laporan Penyusutan kinerja pada sektor manufaktur dan konstruksi juga
lebih lambat dari perkiraan, sehingga memperkuat sinyal positif pada
ekonomi Inggris.
Data U.S malam ini :
Forecast Previos
19.30 wib :
Building Permit 0.94 M 0.91 M
Core CPI m/m 0.2 % 0.1%
Unemployment Claim 332K 323K
21.00 wib :
Philly Fed Manufacturing Index 2.5 1.3